Berikut ini ada 5 hero High Ground di Mobile Legends yang kurang populer padahal hero-hero ini sangat OP dan layak kalian coba mainkan, siapa saja heronya?
Memiliki hero high ground menjadi keuntungan besar saat dalam permainan Mobile Legends karena hero-hero ini berfungsi untuk memberikan damage area sanga tinggi.
Yang mana hal itu berfungsi untuk meng clear minion dalam jumlah besar, memberikan damage area dan lain sebagainya. Mengenai hal itu berikut 5 hero high ground non populer padahal OP yang bisa kalian coba.
Sebelumnya high ground sendiri bisa diartikan sebagai hero yang punya kemampuan dalam mempertahankan posisi dan biasanya hero-hero ini punya jangkauan skill jauh.
BACA JUGA : 5 Hero Jarak Dekat Terkuat di Mobile Legends, Auto Win Saat By1
Change
Hero pertama adalah Change, hero Change belakangan ini kurang populer namun kemampuannya masih sangat bisa diandalkan.
Change punya skill dengan jangkauan sangat jauh dan damagenya lumayan tinggi, hero ini bisa sangat diandalkan sebagai hero high ground.
Vexana
Kemudian ada Vexana, meskipun tak sebaik hero high ground lainnya namun Vexana juga bisa menjadi opsi pilihan jika kalian butuh hero high ground yang bisa lock 1 hero core lawan.
Aurora
Aurora juga layak kami masukkan ke daftar karena damage dari hero ini sangat tinggi belum lagi kemampuannya yang bisa membekukan apapun yang terkena skill dia.
Ultimate Aurora adalah skill yang paling mematikan ditambah kemampuan beku-in lawan menjadi senjata utama Aurora.
Odette
Sebenarnya Odette masih layak dimainkan sebagai hero high ground di meta saat ini karena damagenya masih OP tapi sayangnya mobilitas yang Odette punya sangat kurang.
Tapi jika kalian bisa memainkan Odette dengan benar maka ini jadi hero high ground non populer paling mematikan.
Gord
Terakhir ada Gord, lagi dan lagi hero berdamage tinggi kami masukkan karena sangat efektif digunakan sebagai hero high ground.
Hanya saja kelemahan besar dari Gord dia sangat mudah sekali terkena stun oleh lawan karena saat mengeluarkan skill 3 tubuh Gord terdiam tak bisa digerakkan.
Itulah 5 hero high ground non populer Mobile Legends padahal sangat OP yang bisa kalian coba.
Jangan lupa kunjungi SPIN Website untuk update terbaru lainnya, dan ikuti Instagram dan Youtube kita.