Bukan Yu Zhong, Inilah Hero Explaner Terkuat Saat Ini di Mythic MLBB!
Explaner kini bukan sebagai damager melainkan sebagai tameng kedua bahkan pertama ketika roamer tipis digunakan.
Di meta saat ini roamer damage sering digunakan seperti Selena, Mathilda ataupun Kadita. Jadi, entah midlaner yang lebih tebal seperti Chou ataupun Explaner yang menggunakan hero tebal seperti Tank atau Fighter.
Berbicara role tersebut, ada satu hero yang menurut SPIN Esports terkuat sebagai explaner saat ini. Baik dari popularitas di rank ataupun di MPL, hero ini selalu jadi pilihan. Siapa ya hero tersebut?
BACA JUGA: Deretan Item Defense Ini Bakal di Buff Mobile Legends Jadi OP!
Hero Explaner Terkuat Saat Ini
Dia menduduki peringkat lima dari hero terpopuler di rank saat ini. Dan tentunya pertama sebagai explaner karena Lancelot dan Aulus adalah jungler sementara Beatrix dan Clint adalah Goldlaner.
Meskipun secara winrate di Mythic (data 8 Maret 2022) dia masih kalah dari Phoveus yang kerap juga jadi Explaner, sebesar 59,83% namun secara penggunaan hero ini kurang populer karena dia juga bisa di counter oleh Esmeralda dan efektif hanya melawan hero blink.
Sebagai hero Versatile yang kuat defense dan damage masih lebih kuat Esmeralda. Meskipun hero ini termasuk butuh item untuk cukup sustain sebagai badan.
Kamu harus pandai melakukan kiting (tarik ulur) untuk memaksimalkan potensi dari hero satu ini.
Itulah hero Explaner terkuat di saat ini untuk Rank Mythic Mobile Legends menurut SPIN Esports, ada hero lain yang menurut kamu kuat?
BACA JUGA: Bukan Cecilion, Inilah Hero Midlaner Terkuat di Mythic Saat Ini!
Jangan lupa kunjungi SPIN Website untuk update terbaru lainnya, dan ikuti Instagram dan Youtube kita.