3 Hero Support OP Mobile Legends Yang Susah Untuk KS

Kalian harus tahu bahwa ke-3 hero support op Mobile Legends ini susah untuk KS, cocok buat kalian yang tidak ingin nyampah kill teman.

KS atau kill steal alias menyampah kill teman adalah hal paling menyebalkan di Mobile Legends yang bisa dilakukan segara sengaja atau tidak sengaja.

Hal seperti ini sangat dibenci rekan-rekan kalian, namun bagaimana itu terjadi jika tidak sengaja? Nah mengenai hal itu SPIN Esports punya 3 hero support Mobile Legends yang susah untuk KS dan tentunya tetap OP.

Jadi kalian yang main support bisa tenang tidak sengaja ambil kill teman kalian dan membuatnya kesal.

BACA JUGA : Alasan Kalian Wajib Pick Bruno di Goldlane Mobile Legends

Carmilla

Hero M2 Anti Meta
source : uhdpaper.com

Pertama ada Carmilla, dia adalah hero support yang benar-benar kemampuannya sebagai hero support. Maksudnya adalah kemampuan Carmilla hanya sebatas membantu rekan-rekannya saja.

Untuk ks atau bahkan solo kill lawan sangat sulit dilakukan Carmilla, dia adalah yang pertama kami rekomendasikan.

Minotaur

Hero ulti mlbb
Photo via SmartResize

Kemudian ada Minotaur, untuk hero yang satu ini lebih kearah tanker dibanding support tapi meskipun begitu kemampuan Minotaur juga sangat membantu tim.

Dia tidak punya kemampuan ks, namun efeknya untuk rekan-rekannya sangat banyak. Terutama skill 3 Minotaur yang begitu amat berguna.

Estes

Hero assassin mlbb
Photo via Pinterest

Terakhir adalah Estes, tugas Estes dalam tim benar-benar hanya untuk heal rekan-rekannya saja. Dijamin Estes tidak bakal bisa ks karena damagenya sangat kecil.

Damage utamanya hanya dari skill 2 dan pasif basic attacknya saja. Selain itu damagenya tidak bakal kerasa oleh lawan sehingga dia sulit sekali untuk ks.

Itulah hero-hero support Mobile Legends yang tidak bisa ks atau kill steal, jadi buat kalian yang sering tidak sengaja ks teman tidak usah khawatir lagi.

Jangan lupa kunjungi SPIN Website untuk update terbaru lainnya, dan ikuti Instagram dan Youtube kita.

Galih Ramadani
Galih Ramadani
Suka semua game yang ber-adrenalin!

Artikel Terbaru