Beda M416 vs AKM di PUBG Mobile Secara Simpel, Bagus Mana?

Inilah perbedaan secara simpel terkait beda M416 dengan AKM di PUBG Mobile, bagusan mana spinners, kalian wajib tahu?

Dari sekian banyaknya senjata yang ada di PUBG Mobile, dua senjata berikut ini merupakan senjata paling populer loh digunakan para pemain.

Dua senjata itu adalah AKM dan juga M416, dua senjata ini sangat digemari para pemain bahkan tak jarang pemain yang sering membanding-bandingkan senjata ini.

BACA JUGA : ONIC Esports di IKL Spring 2025 Week 1? Aduh Cape Deh!

BACA JUGA : FC Mobile Training Ground, Turnamen Pemula Terbesar di Indonesia dari EA SPORTS FC Mobile

Nah terkait hal itu spin esports punya penjelasan simpel terkait beda M416 dengan AKM di PUBG Mobile, apa beda paling mencolok?

M416 Untuk Pemula

M416 secara simpel adalah senjata yang dibuat untuk para pemain pemula, alasannya karena senjata ini punya recoil yang rendah.

Siapapun dapat memakai senjata M416 ini dengan baik bahkan pemain yang baru main sekalipun.

Jauh berbeda dengan AKM, dimana M416 bisa digunakan dengan sangat efektif dan mudah saat menembak musuh di jarak jauh ataupun dekat.

AKM Untuk Pemain Pro

Yap, beda dengan M416. AKM ini merupakan senjata yang khusus digunakan untuk pemain profesional.

Atau bisa dibilang pemain-pemain yang sudah jago menahan recoil senjata saat menembak, karena AKM sendiri memang punya recoil yang tinggi.

Senjata ini tak bisa digunakan sembarangan gitu saja, kalian harus latihan ketat dan juga pintar menahan mengendalikan senjata ini loh, jadi beda banget dengan M416.

Jangan lupa kunjungi SPIN Website untuk update terbaru lainnya, ikuti Instagram dan Youtube kita ya spinners.

Galih Ramadani
Galih Ramadani
Suka semua game yang ber-adrenalin!

Artikel Terbaru