Fans Pasti Bangga, Tim Ini Menjadi tim MLBB Terfavorit Di 2020!
Mobile Legends adalah salah satu game yang banyak diminati di Indonesia.
Mobile Legends sendiri sekarang sudah mulai berkembang dengan banyaknya tournament bertaraf tinggi seperti MPL ID, MDL ID, dan Mobile Legends World Championship.
Dengan banyaknya tournament besar Mobile Legends, tim – tim besar esports di Indonesia membangun divisi Mobile Legends. Team RRQ dan Evos juga menjadi team yang membangun divisi Mobile Legends.
Kedua team ini pun sangat terkenal di awal – awal pro scene Mobile Legends diadakan.
Dengan berkembangnya Mobile Legends banyak juga tim – tim yang mulai berkembang. Salah satu tim Mobile Legends paling berkembang di Indonesia adalah Tim Alter Ego.
BACA JUGA: Genflix Menang Lawan RRQ Hoshi, Aero Clay Ungkap Hal Ini!
Baru – baru ini akun Instagram @Esportscharts mengeluarkan data mengenai tim MLBB yang paling populer di 2020.
https://www.instagram.com/p/CMXII-IB_bF/
Di posisi 6 besar ada 6 tim MLBB paling populer berasal dari negara Indonesia.
Tim Indonesia yang terpopuler adalah RRQ Hoshi yang menjadi juara MPL ID season 6 lalu.
Di tempat kedua adalah Alter Ego team yang menjadi juara di MPLI season 2 lalu.
Di tempat ketiga adalah Evos Legends yang baru mendatangkan pemain – pemain bintang pada 2020 lalu.
Itulah tim – tim MLBB terfavorit di 2020 menurut data dari Esportscharts.
Bagaimana menurut Spinners apakah di tahun 2021 RRQ Hoshi akan tetap menjadi tim MLBB paling populer ataukah akan berubah?
Kita tunggu saja hingga 2021 ini berakhir. Yang pasti dukung terus semua tim Esports yang ada di Indonesia untuk perkembangan Esports di Indonesia.
BACA JUGA: Hasil MPL ID Season 7 Week 3 Day 3: Onic dan RRQ Menang?
BACA JUGA: Analisa Kekalahan RRQ Hoshi di Week 3 MPL Season 7!
Jangan lupa kunjungi SPIN Website untuk update terbaru lainnya, dan ikuti Instagram dan Youtube kita.