Kalian harus hati-hati spinners, karena hal-hal ini akun Mobile Legends kalian bisa kena ban loh dari Moonton, apa hal tersebut?
Banned akun Mobile Legends merupakan peringatan keras dari Moonton, peringatan berlaku untuk seluruh pemain Mobile Legends yang melanggar ketentuan mereka.
Terkait hal itu ada beberapa hal yang bisa membuat akun Mobile Legends kalian kena ban loh dari Moonton, apa saja?
BACA JUGA : 3 Hero Marksman Yang Kurang Cocok Pakai Item Critical
Cheat
Tentu saja cheat adalah hal yang paling bisa membuat akun kalian ke banned oleh Moonton. Cheat adalah perbuatan curang, cheat menggambarkan kalian tak percaya dengan kemampuan dan proses, mau instant saja.
Hal seperti ini tentu saja akan dibanned oleh Moonton, bahkan tak perlu waktu lama Moonton mem banned cheater ini.
Mereka punya tingkat keamanan yang tinggi, apalagi jika ada pemain yang report cheater, maka semakin cepat cheater itu di ban dari Mobile Legends.
VPN & Sejenisnya
Terakhir hal yang bisa membuat akun kalian kena banned oleh Moonton adalah VPN dan sejenisnya. Yap Vpn sekarang di ban loh oleh Moonton.
Vpn dan aplikasi pihak ketiga lainnya semua dilarang oleh Moonton. Mereka sepertinya ingin meningkatkan keamanan game Mobile Legends.
Demi membuat pemain betah karena bisa bermain dengan jujur, adil dan sejahtera.
Jangan lupa kunjungi SPIN Website untuk update terbaru lainnya, dan ikuti Instagram dan Youtube kita.