7 Hero Fighter Yang Mampu 1 VS 5.
Tidak banyak dari hero Fighter dapat melawan semua hero musuh sekaligus ketika sedang terkepung, namun beberapa hero ini dapat melawan musuh sebanyak 5 musuh sekaligus.
Nah kali ini SPIN Esports akan membahas mengenai 7 Hero Fighter Yang Mampu 1 VS 5 yang wajib kalain coba gunakan serta mainkan ketika kalian bermain dengan teman kalian.
BACA JUGA: 5 Hero ML Yang Telat Ulti Bakal Langsung Mati
1. Yu Zhong
Yu Zhong merupakan hero FIghter yang memiliki ultimate dapat berubah menjadi Naga Hitam atau disebut dengan Black Dragon.
Jika kalian dapat menggunakan Yu Zhong dengan baik, kalian dapat dengan mudah untuk memenangkan tim war terlebih untuk skill ultimatenya yang dapat membuat hero lawan slow.
2. Terizla
Terizla merupakan hero yang dapat melawan 5 hero lawan sekaligus dikarenakan dirinya dapat menggeluarkan ultimatenya serta skill-skill yang dimiliki oleh Terizla memiliki damage serta efek untuk pengurangan heal kepada lawan cukup besar.
3. Khaleed
Khaleed merupakan hero yang dapat melawan 5 hero lawan sekaligus dikarenakan dirinya dapat mengisi atau regen HP dengan skill yang dimilikinya serta tidak dapat diganggu oleh lawan, dengan begitu Khaleed juga termasuk hero yang overpower jika kalian bisa menggunakannya dengan baik.
4. Thamuz
Thamuz merupakan hero yang dapat melawan 5 hero lawan juga, dengan kemampuannya memberikan damage serta efek stun ketika lawan terkena skill dua miliknya, kalian bisa menggunakan Thamuz jika memang bermain secara barbar dan ingin menang.
5. Lapu Lapu
Lapu Lapu merupakan hero yang juga dapat melawan banyak hero sekaligus, karena dirinya memiliki damage yang cukup tinggi ketika sudah melakukan ultimate secara memberikan efek stun serta damage yang tinggi.
6. Ruby
Ruby merupakan hero yang memiliki regen HP yang tinggi sehingga dirinya dapat dengan mudah melawan 5 hero lawan sekaligus, karena pada skill miliknya Ruby dapat regen HP dengan cukup tinggi.
7. Fredrinn
Fredrinn merupakan hero Fighter semi Tank yang juga dapat melawan hero dengan banyak dikarenakan dirinya ketika bar shield miliknya hampir penuh, kalian bisa menggunakan ultimatenya agar dapat memberikan stun kepada musuh disekitar Fredrin.
BACA JUGA: 3 Pertanda Tim Kalian Bisa Comeback Meski Terbantai di Early Game
Jangan lupa kunjungi SPIN Website untuk update terbaru lainnya, ikuti Instagram dan Youtube kita ya spinners.