5 Hero MM Wajib Ban di Rank Tinggi

Kalian harus tahu spinners bahwa lima hero MM op MLBB berikut ini statusnya wajib banget di ban saat main di rank tinggi loh, siapa saja mereka?

Hadirnya fase ban 10 di rank Mobile Legends membuat variasi pick dan ban hero menjadi sangat luas loh spinners.

Kini banyak hero yang non meta kembali hadir karena para hero-hero meta menjadi langganan ban para pemain.

BACA JUGA : 3 Hero Mage Counter Hanabi Paling Ampuh 100%

BACA JUGA : 3 Hero Fighter Counter Alice Paling Efektif, Jangan Takut Dia Lagi

Nah terkait hal itu spin esports punya daftar lima hero MM wajib ban di rank tinggi Mobile Legends loh, siapa saja mereka?

Wanwan

hero marksman late game
Photo via ART Street

Sudah pasti nama Wanwan berada di urutan pertama karena status hero satu ini sangat wajib kalian ban loh spinners.

Wanwan punya damage yang mematikan, combo skill nya juga enak banget ditambah defense hero ini juga bagus, jadi mending ban saja daripada nekat melawannya.

Bruno

hero mm solo lord
Photo via Medium

Bruno masih konsisten berada di kasta tertinggi hero marksman Mobile Legends, itu semua karena critical damage dari skill 1 nya yang sakit banget.

Bahkan sudah sakit sejak menit awal permainan, itulah kenapa laning phase hero ini sangat kuat dan sulit dikalahkan.

Karrie

hero mm counter karrie
photo via FB Arzzunat is so Dumpy’s Gallery

Tentu saja nama Karrie masuk dalam daftar, karena hero mm satu ini lagi meta dengan meta terbarunya yaitu Karrie Tank.

Karrie tank di rank MLBB saat ini sulit dihentikan karena lumayan tebal dan damagenya pedih banget, jadi mending ban saja daripada melawannya.

Claude

hero mm terkuat
photo via Pinterest

Kemudian ada Claude, marksman satu ini juga masuk dalam daftar karena lagi op-op nya di meta MLBB saat ini loh.

Claude punya damage yang gede banget dan jadi andalan para pemain di rank saat ini, sulit mengcounter nya saat stack dia sudah penuh.

Brody

Hero marksman Assassin counter
Photo via FB Mobile Legends: Bang Bang

Terakhir ada Brody, memiliki combo skill yang instan sekaligus mematikan membuat Brody juga layak diwaspadai dan di ban loh spinners.

Karena kalian bisa langsung tewas oleh combo Brody yang sederhana serta sulit di counter, jadi mending ban saja daripada melawannya.

Jangan lupa kunjungi SPIN Website untuk update terbaru lainnya, ikuti Instagram dan Youtube kita ya spinners.

Galih Ramadani
Galih Ramadani
Suka semua game yang ber-adrenalin!

Artikel Terbaru