Inilah jadwal lengkap MPL ID S14 Week 7, dimana RRQ Hoshi akan menjalani pertandingan Derby Classic dengan EVOS Glory.
Liga tertinggi Mobile Legends di Indonesia kini sudah memasuki week ke-7, dimana sebentar lagi para tim akan menuju ke playoff.
Dimana pada week ke-7 nantinya kita akan disajikan dengan super big match antara RRQ Hoshi vs EVOS Glory!
BACA JUGA : Pesan Untuk Tim-tim Yang Suka Nabrak Dropzone EVOS Divine di SEA Fall 2024 dari Reyy!
BACA JUGA : Kick Off di Musim Terbaru eFootball, Habis Update Wasit Muncul & Makin HD!
Dan berikut jadwal lengkap MPL ID S14 Week 7, RRQ Hoshi yang lagi on fire akan bertemu dengan rivalnya EVOS yang lagi turun drastis!
Jadwal MPL ID S14 W7
Geek Fam ID vs Dewa United Esports : 15.15 WIB
Bigetron Alpha vs Team Liquid : 18.15 WIB
Pada hari pertama match yang sangat ditunggu-tunggu adalah Bigetron Alpha, dimana mereka akan bertemu dengan tim yang lagi on fire yaitu Team Liquid.
Dewa United Esports vs Alter Ego : 14.30 WIB
Evos Glory vs RRQ Hoshi : 17.30 WIB
Fnatic ONIC vs Rebellion : 20.30 WIB
Dilanjutkan pada hari ke-2 dimana kita akan disajikan dengan match sengit antara EVOS Glory dan RRQ Hoshi.
Meskipun EVOS Glory sedang berada di fase buruk mereka namun tetap tak bisa diremehkan, match EVOS Vs RRQ tetap wajib ditonton.
RRQ Hoshi vs Geek Fam ID : 14.30 WIB
Rebellion vs Bigetron Alpha : 17.30 WIB
Team Liquid vs Evos Glory : 20.30 WIB
Pertandingan ketiga ada dua match yang sangat wajib ditonton, match tersebut adalah RRQ Hoshi melawan Geek Fam dan Team Liquid melawan EVOS.
Dua match ini pasti akan menyajikan match yang seru dan wajib banget kalian tonton nantinya.
Jangan lupa kunjungi SPIN Website untuk update terbaru lainnya, ikuti Instagram dan Youtube kita ya spinners.