Jadwal MPL ID Season 8 Week 5 Day 1, Awal Baru Paruh Kedua!

Jadwal MPL ID Season 8 Week 5 Day 1, Awal Baru Paruh Kedua!

Memasuki minggu kelima di MPL ID Season 8 bisa dibilang sebagai awal yang baru untuk tim mengembalikan semangatnya.

Setelah bertemu di paruh pertama tentu tiap tim evaluasi agar tidak kembali kalah di paruh kedua, dan hal itu tentunya akan dilakukan oleh RBG dan Geek untuk hari ini Jumat 10 September 2021, setelah gagal tentunya mereka tidak mau kembali tumbang demi jaga asa ke playoff.

BACA JUGA: 5 Kesalahan Offlaner Mobile Legends, Jangan Dilakukan Bisa Bikin Kalah!

Jadwal MPL ID Season 8

Dan inilah dua pertandingan yang akan tersaji di MPL ID Season 8 Week 5 Day 1.

Jadwal MPL ID Season 8 Week 5 Day 1
source: id.mpl.com
  • Bigetron Alpha Vs Rebellion Genflix – 15.00 WIB
  • Geek Fam Vs Alter Ego – 17.30 WIB

Pada pertandingan pertama ada pertemuan yang jadi pembuka lagi di paruh kedua MPL ID Season 8 (sebelumnya jadi pembuka di paruh pertama) antara Bigetron Alpha melawan Rebellion Genflix.

Tentu hal ini akan berbeda karena RBG kali ini membawa Jiisaa, meskipun pada pertandingan sebelumnya meskipun unggul di game 1 RBG harus menyerah dan kalah 1-2 dari BTR.

Namun BTR bukan tanpa celah setelah dapatkan tren kurang baik meskipun pada pertandingan sebelumnya BTR kalahkan Geek tipis 2-1.

Menarik ditunggu siapa yang akan tersenyum di akhir match.

BACA JUGA: Inilah Kelemahan dan Kelebihan Aldous Mobile Legends, Harus Tahu!

Geek Fam juga berjuang untuk bisa lolos ke playoff musim depan namun lawan berat dihadapi mereka hari ini yaitu Alter Ego sang pemuncak klasemen yang masih pertahankan winstreak.

Namun Geek Fam juga berubah, jungler mereka kini Hanz (sebelumnya Babywww), dan sebenarnya pada pertemuan sebelumnya Geek Fam juga hampir menang sebelum akhirnya ter-comeback oleh Alter Ego.

Pertandingan kali ini tentunya bakal berjalan seru dan membuat kedua tim akan sama kuatnya dengan perubahan yang terjadi.

BACA JUGA: Inilah Deretan Item Defense Terburuk di Mobile Legends

Jangan lupa kunjungi SPIN Website untuk update terbaru lainnya, dan ikuti Instagram dan Youtube kita.

Romi Subhan (tomoyagale)
Romi Subhan (tomoyagale)
Seorang penulis yang gemar menulis tentang Mobile Legends.

Artikel Terbaru