Jadwal Piala Presiden Esports MLBB Open Qualifier, Mulai Hari Ini!
Nah, ini dia jadwal Piala Presiden Esports MLBB yang sudah dinantikan. Mulai hari ini 18 September 2023 sudah akan dimulai dan disiarkan.
Kamu mungkin menantikan salah satu tim yang akan bermain yaitu Streamer Analisis yang berisikan Antimage, Jonathan Liandi dan banyak pemain lainnya.
Selain itu ada tim-tim lain seperti RRQ Sena, Rebellion Zion yang juga akan bertanding. Daripada berlama-lama ini dia jadwal lengkap untuk Open Qualifier Piala Presiden Esports MLBB 2023.
BACA JUGA: Deretan Hero OP yang Punya True Damage, Susah Ditahan!
BACA JUGA: Counter dari Item WON Mobile Legends, Bisa Pakai Ini!
Day 1


- Match 1: Rebellion Sinai vs Garuda Elit – 11.15 WIB
- Match 2: Barbarous Louses vs RRQ Sena – 12.20 WIB
- Match 3: EVOS Icon vs GBH Esports – 13.25 WIB
- Match 4: ONIC Prodigy vs Volker Legends – 14.30 WIB
- Match 5: Bigetron Beta vs Rebellion Zion – 15.35 WIB
- Match 6: BIGG Dream vs Pajajaran Esports – 16.40 WIB
- Match 7:Program to Win vs AURA Esports – 18.40 WIB
- Match 8: Dewa United Rhodes vs Bonus Legends WG – 19.45 WIB
Nantinya akan ada dua bracket dan ini adalah bracket pertama untuk Piala Presiden Esports MLBB 2023 – Open Qualifier. Untuk jadwal selanjutnya akan kami update ya Spinners.
Nah, itulah jadwal Piala Presiden Esports Mobile Legends untuk fase Open Qualifier di mana akan ada banyak match seru yang disiarkan tentunya.
BACA JUGA: Update Fragment Shop MLBB September 2023, Bakal Ada Skin Baru?
BACA JUGA: Item Counter Martis Mobile Legends, Biar Nggak Kena One Shot!
Jangan lupa kunjungi SPIN Website untuk update terbaru lainnya, dan ikuti Instagram dan Youtube kita.