Musuh Pick Phoveus, Kalian Pick Hero Exp Lane OP Mobile Legends Ini

Kalian misalnya berada pada situasi dimana musuh yang pick Phoveus, maka kalian wajib tinggal pick hero exp lane OP Mobile Legends serba bisa ini.

Phoveus menjadi hero exp lane yang cukup populer belakangan ini di scene Mobile Legends Indonesia, semua itu karena shield yang dia miliki cukup tebal.

Selain itu damage yang dia berikan juga cukup besar dan merupakan hero counter alami bagi para hero-hero assassin di Mobile Legends.

Hero exp lane op mobile legends

BACA JUGA : 3 Alasan Gusion Jungler Kurang Populer di Mobile Legends Saat Ini

Pastinya sebagian besar dari kalian cukup kesulitan untuk melawan hero dengan shield tebal ini, maka dari itu SPIN Esports akan berikan solusi nya.

Wajib Pick Esmeralda

Hero Paling Banyak Ban M2
source : uhdpaper.com

Solusi yang terbaik untuk melawan Phoveus adalah wajib pick Esmeralda, mau sejago apapun user Phoveus bakal kalah hero dengan Esmeralda.

Karena Esmeralda sendiri memang diciptakan Moonton untuk mengcounter semua hero Mobile Legends yang punya shield.

Bahkan Esmeralda juga dapat menyerap shield lawan dari item yang dia gunakan. Tentunya kemampuan ini sangat OP dan jadi mimpi buruk bagi Phoveus yang mana senjata utama dia adalah shield nya tersebut.

Tanpa Shield, Phoveus adalah hero fighter biasa-biasa saja yang mudah dikalahkan oleh siapapun.

hero offlaner mobile legends

Itulah hero exp lane serba bisa yang cukup OP di Mobile Legends ini yang sangat disarankan kalian pick saat melawan Phoveus, karena Esmeralda bisa mengcounter dia dengan sangat efektif.

Jangan lupa kunjungi SPIN Website untuk update terbaru lainnya, dan ikuti Instagram dan Youtube kita.

Galih Ramadani
Galih Ramadani
Suka semua game yang ber-adrenalin!

Artikel Terbaru