Pembagian Grup Minggu Kedua PMSL SEA Spring 2025

Kalian harus tahu spinners inilah pembagian grup minggu kedua PMSL SEA Spring 2025 dimana grup c jadi grup neraka!

PMSL SEA Spring 2025 telah menyelesaikan babak grup dan super weekend mereka di minggu pertama kemarin.

Nah kini mereka akan melanjutkan permainan ke minggu kedua, dimana pada minggu ini pembagian grup stage diulang kembali dan telah resmi diumumkan.

BACA JUGA : Nova Esports Juara Honor of Kings Invitational S3, Roadmap HOK Esports 2025 Terungkap!

BACA JUGA : Rekomendasi 7 Hero Midlane Honor of Kings versi AE Maungzy, Main Santai tapi Mematikan!

Pembagian Grup PMSL SEA Spring 2025 Minggu Ke-2

Grup PMSL SEA Spring 2025
photo via pubg mobile esports id

Pada minggu kedua nanti sistemnya masih sama, para tim di tiap grupnya akan bermain saling bergantian mengejar poin mereka untuk ke super weekend.

Selama tiga hari lamanya para tim-tim tersebut akan bertarung dan harus finish di posisi 16 besar agar bisa lolos ke super weekend minggu kedua.

Karena jika tidak lolos poin mereka untuk lolos ke grand final akan sedikit dan kemungkinan bakal tersingkir dari babak grup stage ini.

Menariknya pada pembagian grup stage di minggu ke-2 ini, BTR , VPE dan Voin Donkey berada di satu grup yang sama lagi yaitu grup c.

Grup c tersebut menjadi grup neraka alias grup yang berisikan tim-tim hebat dan sangat sulit lolos ke super weekend dari grup ini.

Jangan lupa kunjungi SPIN Website untuk update terbaru lainnya, ikuti Instagram dan Youtube kita ya spinners.

Galih Ramadani
Galih Ramadani
Suka semua game yang ber-adrenalin!

Artikel Terbaru