Team Yang Masih Menjaga Tahta Untuk Bertanding Di FFIM 2021 Fall Nanti !
Sebentar lagi Grand Finals FFIM 2021 Fall akan segera dimulai yang ditayang pada hari minggu tanggal 24 Oktober 2021.
Melihat team-team yang bertanding tentunya semakin seru untuk dilihatkan, apalagi Team yang bertanding di FFIM 2021 Fall ini sudah ada kedatangan dari team-team dari Divisi 2 sehingga pertandingan antara Divisi sama Divisi2 semakin seru.
Tapi ada juga team yang sampai sekarang menjaga Tahta mereka untuk mengikuti bertanding di Free Fire Indonesia Master 2021.
Inilah 3 team yang masih menjaga tahta mereka untuk bertanding di Free Fire Indonesia Master 2021 Fall nanti.
The Prime Esport
The Prime Esport bisa dibilang team yang sangat kuda hitam sekali. Ketika kita menyaksikan Bertandingan mereka di FFML Season 3 Divisi 1 musim kemarin, mereka selalu mengincar team Harimau Putih agar team tersebut tidak mendapatkan Golden Tiket menuju FFML Season Berikut dan juga Grand Finals ke FFIM.
Tapi melihat Potensi dari team The Prime Esport di FFML Play-Off kemarin tentunya mereka juga ingin bertanding kembali di Grand Finals walaupun mereka harus Absen 1 Musim karena mereka tidak mendapatkan Slot menuju Grand Finals.
First Raiders Bravo
Team ini juga mampu menunjukkan hasil Perfoma mereka sehingga mereka tetap bisa bertanding kembali di FFIM 2021 melalui jalur Play-Off dan juga Play-Ins.
Bahkan mereka juga memiliki pengalaman bermain di Luar Negri sehingga mereka juga membawa nama baik Indonesia di ajang Free Fire World Series Kemarin.
DG Esport
DG Esport yang harus di tinggal oleh coach mereka Pak Fayad tentunya tidak mau ketinggalan untuk bertanding kembali di FFIM 2021 Fall nantinya, walaupun mereka menjuarai FFML grup C Season 3 Divisi 1 kemarin.
Tak Selang lama waktu Coach Manggis-kun yang dulu pelatih dari First Raiders Bravo tentunya sekarang memperkuat DG Esport sehingga performa mereka bangkit kembali karena coach sudah memiliki pengalaman untuk bermain di Internasional.
Itulah Spinners update seputar Esport Free Fire di Indonesia, jangan lupa saksikan FFIM 2021 Fall yang akan segera di mulai.
Kunjugi juga Website Spin kami agar kalian bisa mendapatkan informasi tentang Esport yang ada di Indonesia dan juga pastikan ikuti Social Media kami Youtube dan juga Instagram kami.