Cara Mengatasi Jaringan Lag Setelah Patch Mobile Legends Project NEXT

Cara Mengatasi Jaringan Lag Setelah Patch Mobile Legends Project NEXT. Tanggal 22 September 2020 kemarin, Moonton menghadirkan sebuah patch besar di Mobile Legends.

Patch tersebut adalah patch 1.5.16 atau yang bisa disebut juga sebagai patch project NEXT, karena memang patch ini dikhususkan untuk menerapkan project NEXT. Sebut saja hero revamp yang sudah ditunggu-tunggu.

Tapi setelah patch yang cukup besar ini masih banyak player Mobile Legends yang mengeluhkan masalah jaringan lag ketika patch Mobile Legends project NEXT ini diluncurkan hingga sekarang.

BACA JUGA: Rekt Akui Evos Legends Lambat Pelajari Patch Mobile Legends Saat ini!

project next mobile legends

Bagi spinners yang masih mengalami masalah lag ini, kalian bisa ikuti cara dibawah ini agar tidak lag, jaringan jumping dan sebagainya ketika bermain Mobile Legends.

Cara Mengatasi Jaringan Lag

  1. Masuk ke setting
  2. Masuk aplikasi dan pilih Mobile Legends
  3. Pilih storage
  4. Clear cache

Setelah selesai kalian bisa langsung log in lagi ke dalam game Mobile Legends. Jangan lupa juga cek di PlayStore kalian apakah ada update Mobile Legends atau tidak karena akan mempengaruhi nantinya.

Jangan lupa juga untuk menyelesaikan download resources jika masih belum komplit, karena pastinya akan mempengaruhi kelancaran bermain kalian sehingga harus diselesaikan terlebih dahulu.

BACA JUGA: Tidak Hanya Jago Mobile Legends, Oura Juga Jago Main Dota 2!

skin season 17 mobile legends
Photo via: Mobile Legends

Jangan lupa juga gunakan pengaturan untuk menggunakan data WiFi dan juga data seluler kartu, karena dengan menggunakan keduanya juga bisa membuat sinyal kalian kuat.

BACA JUGA: Inilah hero-hero yang di NERF! Mobile Legends 1.5.20 Advanced Server

Semoga cara ini bisa berhasil dan membuat kalian nyaman lagi bermain Mobile Legends ya spinners! Jangan lupa kunjungi SPIN Website untuk update terbaru lainnya, dan ikuti Instagram dan Youtube kita.

Artikel Terbaru