Fredrinn Mobile Legends Wajib Ban atau Tidak? Ini Jawabannya

Kalian bingung apakah harus ban Fredrinn atau tidak sama sekali saat main rank Mobile Legends? Ini jawabannya versi SPIN Esports.

Moonton belum lama ini baru saja merilis satu hero baru bernama Fredrinn ke dalam game Mobile Legends.

Dimana hero tersebut memiliki role fighter/tank yang sudah jelas bahwa kemampuan defense nya diatas rata-rata.

BACA JUGA : Alasan Guinevere Tidak Meta Lagi di Mobile Legends Meskipun Masih OP

Mengenai hal itu apakah Fredrinn ini wajib di ban atau tidak saat main rank Mobile Legends? Berikut jawabannya versi SPIN Esports.

Tidak Perlu

Hero Fredrinn
source: Mobile Legends

Jawabannya adalah tidak perlu di ban, mengapa tidak perlu di ban? Karena menurut kami Fredrinn merupakan hero yang sangat lemah dalam urusan team fight.

Namun hero yang sangat kuat saat berhadapan 1 vs 1 dengan lawan, jadi kalian tak perlu repot-repot untuk mem banned nya saat ngerank.

Karena counternya adalah offlaner kalian sendiri yang harus tepat menggunakan hero saat melawan Fredrinn.

fredrinn mobile legends
Photo via www.pinterest.ph

Fredrinn sendiri memiliki combo skill yang sangat banyak disertai damage yang sangat besar, bisa dibilang kemampuan hero ini sama seperti Thamuz.

Sangat kuat dalam urusan 1 vs 1 namun lemah saat team fight berlangsung. Jadi kesimpulannya kalian tak perlu banned Fredrinn saat main rank MLBB.

Jangan lupa kunjungi SPIN Website untuk update terbaru lainnya, dan ikuti Instagram dan Youtube kita.

Galih Ramadani
Galih Ramadani
Suka semua game yang ber-adrenalin!

Artikel Terbaru